Berita
Berita-berita Lazismu

LAZISMU AJAK PEMANGKU KEPENTINGAN SELESAIKAN MASALAH PENDIDIKAN
KOTA BANJARMASIN -- Sekolah-sekolah Muhammadiyah masih sangat memprihatinkan dari sisi kualitas. Terlebih saat ini sudah berada pada era yang sangat kompetitif atau era disrupsi. Demikian disampaikan oleh Wakil Ketua Majelis Pendidikan Dasar Menengah...

LAZISMU MONITORING PROGRAM EDUTABMU DI KALIMANTAN SELATAN
KOTA BANJARMASIN -- Lazismu bersama mitra pelaksana program EdutabMu yaitu Majelis Pendidikan Dasar Menengah dan Pendidikan Non Formal (Dikdasmen dan PNF) serta Enuma melaksanakan monitoring dan evaluasi di Kalimantan Selatan. Kegiatan ini dilakukan...

LAZISMU BERIKAN TALI ASIH KEPADA PEJUANG PENDIDIKAN TULANG BAWANG BARAT
KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT -- Muhammadiyah Tulang Bawang Barat memberikan perhatian khusus terhadap pendidik di daerahnya. Perhatian ini diwujudkan melalui pemberian tali asih kepada dua orang guru di lingkungan amal usaha Muhammadiyah bidang pend...

HARI GURU NASIONAL, LAZISMU SELENGGARAKAN PELATIHAN UNTUK GURU MENGAJI
KOTA YOGYAKARTA -- Kantor Layanan (KL) Lazismu Mantrijeron mengadakan Pelatihan Tingkat Dasar Manajemen TPA untuk para guru mengaji. Kegiatan yang dilakukan dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional ini bekerja sama dengan Balai Litbang LPTQ Nasio...

TURUT ANDIL MENCERDASKAN BANGSA, LAZISMU SERAHKAN BANTUAN BEASISWA
KOTA YOGYAKARTA -- Lazismu Wilayah DI Yogyakarta membagikan bantuan beasiswa kepada para peserta didik di lingkungan pendidikan Muhammadiyah DI Yogyakarta. Beasiswa ini diberikan untuk membantu hingga lulus sekolah dan dapat meneruskan hingga ke jenj...

BANTUAN BAKTI GURU WARNAI MILAD KE-111 MUHAMMADIYAH DI KOTA SALATIGA
KOTA SALATIGA -- Peringatan Milad ke-111 Muhammadiyah di Kota Salatiga diwarnai dengan penyerahan bantuan kepada para guru. Dikemas melalui program Bakti Guru, perhatian kepada pahlawan tanpa tanda jasa ini diwujudkan melalui bantuan insentif. Penyer...