ACEH -- Mengawali tahun 2026, Lazismu Riau berbagi kebaikan dengan menyalurkan satu truk bantuan kemanusian untuk warga terdampak bencana banjir Aceh Tamiang pada, Jumat (2/1/2026), di Poskorda (Pos Koordinasi Daerah) Muhammadiyah Aceh Tamiang, Kota Kuala Simpang, Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh. Sekretaris Lazismu Riau, Agung Pramuryantyo, menjelaskan bahwa bantuan yang disalurkan tersebut merupakan bentuk kepedulian masyarakat […]

